Mata Pelajaran Sekolah Kamu

Contoh Job Desk Pegawai PT PLN PERSERO


Job Desk Pegawai PT PLN PERSERO

 

·           Manajer

-     Mengkoordinasikan pengolahan pendistribusian dan penjualan tenaga listrik dengan mengkonsolidasikan tertib administrasi langganan administrasi keuangan.
-            Mengelola SDM untuk menjamin tercapainya kinerja yang ditetapkan dan menghasilkan keuntungan serta citra PLN yang baik.

·           Supervisor Teknik

-            Mengkoordinasikan rencana kegiatan konstruksi jaringan distribusi meliputi penyusunan RAB (Rencana Anggaran Biaya) perencanaan dan pengadaan kebutuhan material teknik, penyusunan TOR (Term of Reference) yang mengacu pada standart kontruksi dan spesifikasi peralatan material teknik.
-            Pelaksanaan dan pengendalian konstruksi jaringan distribusi sampai siap operasi untuk pembangunan atau rehabilitasi jaringan distribusi.

·           Supervisor Transasksi Energi

-            Pembacaan meter.
-            Pelaksanaan P2TL (Penertipan Pemakaian Tenaga Listrik).
-            Menghitung serta menyusun anggaran untuk biaya operasional.
-            Menangani tagihan pelanggan yang menunggak.

·           Supervisor Pelayanan Pelanggan dan Administrasi

-            Mengevaluasi kinerja pelayanan.
-            Memonitor dan mengevaluasi anggaran investasi koperasi dan kas budget.
-            Memverifikasi data pendukung untuk penyusunan laporan keuangan.
-            Mengkoordinasikan kegiatan pembacaan meter.
-            Pengelolaan APP terdiri dari (Pemasangan, Pengoperasian, Pemeliharaan, dan Pengendalian) untuk memenuhi standart operasional yang berlaku dan mendapatkan hasil pengukuran yang cepat dan akurat.

·           Junior Engineer Pemeliharaan Distribusi

-            Menyusun jadwal pemeliharaan .
-            Mengevaluasi pemeliharan asset jaringan dan kontruksi distribusi.
-            Menyusun perbaikan pemeliharaan jaringan distribusi untuk ….. tenaga listrik.
-            Mengawasi pelaksanaan pemeliharaan beban gardu.
·         AF adminitrasi umum dan k3
-         Memasukan data penggantian KWH meter LPB
-         Peremajaan data induk langgaran untuk semua
-         Tagsus pelanggan P2TL
-         Mengambil KWH meter ke area

·         A.A Akutansi dan keuangan
-         Surat menyurat
-         Laporan absen
-         Laporan TMP
·         Junior analisis pelayan pelanggan
-         Melayani pelanggan komplen(Customer Service)
-         Adminitrasi P2TL(penertiban pemakaian tenaga listrik)
-         Membuat laporan restitusi BP/UJL pelanggan
-         Membuat laporan monitoring pesta/JBST
-         Membuat laporan piutang ragu-ragu
·         A.A Pengendalian piutang
-         Monitoring teksus P2TL
-         PK ganti meter
-         Monitoring APKT keluhan